UJIAN NASIONAL
SMK Negeri 1 Plered PurwakartaTahun ajaran 2015/2016
Sebuah hal yang menjadi momen menegangkan bagi sebagian besar siswa yang duduk di bangku sekolah adalah Ujian Nasional (UN). Ujian Nasional adalah hal yang terakhir dilaksanakan sebagai siswa sebelum penerimaan kelulusan.
Indonesia
melaksanakan UN serempak tingkat SLTA pada 04 – 05 April 2016, begitu pula SMKN
1 Plered. 1 minggu sebelum pelaksanaan UN, semua elemen Sekolah ikut disibukan
dengan persiapan-persiapan menjelang UN. Begitu pula dengan siswa, yang sibuk
belajar dan mempersiapkan segala hal untuk UN ini.
Hari pertama
UN di SMK Negeri 1 Plered berlangsung tertib, aman dan lancar. Meski masih ada
siswa yang telat masuk UN namun selebihnya tidak ada hambatan dalam pelaksanaan
UJIAN NASIONAL SMKN 1 PLERED Tahun peajaran 2015 – 2016.
Hari Kamis, menjadi
hari terakhir dilaksanakannya ujian nasional, detik-detik bel Ujian Nasional
selesai berbunyi, menjadi sangat dinantikan oleh seluruh siswa dan pada saat
bel berbunyi, seluruh siswa bersorak sorai kegirangan.Drs. Muhardi MT |
0 komentar:
Posting Komentar